Satgas TMMD Pangkas Rambut Sebelum Kembali Ke Kesatuannya

0


Mentawai Canangnews,Satgas TMMD  ke-110 Kodim 0319/Mentawai di Desa Bukit pamewa, Kecamatan Sipora utara, Kabupaten Kepulauan Mentawai, Sudah berakhir pada 31 Maret 2021, dan anggota Satgas TMMD juga mulai mempersiapkan diri untuk kembali ke kesatuannya masing-masing.


Dibenarkan Dan SSK Letda Inf J. Damanik Satgas TMMD ke 110 ,  bahwa para anggotanya harus tampil rapi saat akan kembali ke satuan Masing masing


sebagai ungkapan syukur telah selesainya tugas TMMD di desa bukit panewa memang itu kewajiban kami sebagai prajurit di satuan tempur yang identik dengan tampilan rambut cepak


Sementara dari pengakuan Anggota satgas TMMD sendiri. 

Khusus untuk rekan-rekannya di Batalyon, model cukurnya cuma satu macam yakni model 0-1-2.


"Itu kode ketebalan rambut di militer. Kalau nol untuk bagian belakang dan samping, untuk 1 berarti bagian atas nol agak tipis sekali, dan 2 berarti bagian di atasnya lagi lebih tebal lagi,” katanya kepada tukang cukur rambut milik Julman yang berada di KM 4 Tuapejat


Julman mengatakan Walaupun hanya sekali dikunjungi anggota Satgas TMMD 110  namun dirinya merasa bangga dan  beruntung dapat mencukur anggota TNI.

Posting Komentar

0Komentar
Posting Komentar (0)

#buttons=(Accept !) #days=(50)

Our website uses cookies to enhance your experience. Learn More
Accept !
To Top