Angota Satgas TMMD Ke 110 Kodim 0319/Mentawai Membatu Ibu Angkat Memasak

0


MENTAWAI -- Anggota satgas TMMD Ke 110 Kodim 0319/Mentawai membantu ibu angkat memasak di dapur di desa pamewa kepulauan mentawai,sebulan penuh mereka tinggal di wilayah tersebut dan anggota satgas TMMD mencari ibu angkat.Selasa (16/03/2021).


Warga yang berada di wilayah tersebut merasa sangat senang dan bahagia,karena setiap hari bisa bercanda sama anggota satgas TMMD Ke 110 Kodim 0319/Mentawai.


Sebelumnya desa Pamewa Kepulauan mentawai biasanya sepi,sekarang berubah menjadi ramai serta penuh tawa dan canda,habis dari kegiatan TMMD anggota satgas menyempatkan diri membantu ibu angkat di dapur memasak.


Anggota satgas TMMD Ke 110 Kodim 0319/Mentawai,Serda Hanafi mengatakan selain kegiatan fisik kami juga membantu ibu angkat di wilayah TMMD untuk memasak dan selesai memasak kami pun makan bersama.


Kebersamaan ini tidak pernah kami lupakan,karena kami sudah menganggap warga di desa pamewa sudah kami anggap seperti keluarga kami sendiri ungkap Hanafi.

Posting Komentar

0Komentar
Posting Komentar (0)

#buttons=(Accept !) #days=(50)

Our website uses cookies to enhance your experience. Learn More
Accept !
To Top