Puskesmas Mapadegat Mentawai Lakukan Sosialisasi IMS di MTsN 1 Mentawai

0
MTsN 1 Mentawai Terima Sosialisasi Tentang IMS ( FHoto : Jon}

Mentawai,Canangnews-----Untuk meningkatkan pemahaman dalam ilmu kesehatan khususnya kepada  pelajar yang ada di Mentawai maka  tim kesehatan Puskesmas Mapadegat melakukan  sosialisasikan IMS (infeksi menular sexsual) kepada  pelajar di MTsN 1 Mentawai. (6/11/2019).

Tim kesehatan yang di koordinatori oleh dr .Romaliza  dari puskesmas mapadegat Mentawai melakukan sosialisasi tentang infeksi menular sexsual kepada siswa siswi MTsN 1 Kep mentawai. yang di hadiri oleh kalangan pelajar MTsN yang terlihat menerima pencerahan yang di sampaikan oleh koordinator  yang sengaja turun kelokasi kususnya pelajar .

                            pelajar MTsN 1 Mentawai (foto:doc)

Menurut dr.Romaliza memberikan pemahaman secara dini kepada Anak didik secara dini dampak dari IMS.seperti HIV. AIDS. Menurut nya  penyakit ini secara teori disebabkan dari berhubungan sex yang bebas.oleh karena itu harapan dari dokter Romaliza dengan memberikan penyuluhan ini diharapkan siswa siswi dapat mengantisipasi secara dini hal hal yang dapat menjurus kearah situ. Dan dokter memberikan juga gambaran bagaimana buruknya akibat dari penyakit IMS ini. (joni)

Posting Komentar

0Komentar
Posting Komentar (0)

#buttons=(Accept !) #days=(50)

Our website uses cookies to enhance your experience. Learn More
Accept !
To Top